Page

Jumat, 06 April 2012

Ketentraman Hati

Bismillah,

apa yang membuat pintu hati ini terketuk secara berdentum,
seolah mencari-cari arti dari sebuah ketulusan serta ketentraman hati...
Dimana dapat ku raih ketenangan, ketulusan, ketentraman dan keikhlasan ini...
Entah apa yg harus ku lalui utk meraih itu,
tapi satu yang pasti aku hidup dari Allah dan akn kembali kpd-NYA
tapi sungguh belum ku jalani sesuatu yg berarti utk mendapatkan Ridho ilahi
tak letih ku mencari, berjalan menitih jalan ini, jalan kehidupan yg tak bertepi,
namun satu yang ku nanti dapat bertemu Allah Rabbul izzati
berusaha ku meraih menuntun jalan ini, jalan menuju Ridho illahi
terus ku termenung mengingat arti dari sebuah surat
“Hanya dengan mengingat Allah, hati menjadi tenang.” (QS. Ar Rad: 28)
sungguh dengan mengingat Allah hati menjadi tenang,
tapi, masih lekat dalam ingatan ini, Berjalan ku susuri dalam keheningan,
ku coba utk berdiri walau lemah tertatih,
ku coba utk mengangkat wajah ini, walau debu selalu mengitari
Berjalan ku mencari bagaimna ku utk mendapatkan ketentraman itu kembali,
teringat kembali akn sebuah nasihat hanya dengan berbagi kamu akn merasakn ketentraman hati.
Ya Rabb, ini kah jalan itu,
jalan utk berbagi, berbagi ilmu bermanfaat, berbagi utk menyadarkan diri dan orang lain,
Jalan yang ku coba utk berdiri, dan melangkahkan kaki,
Jalan dakwah ini, Dakwah islam yg Engkau Ridhoi ini.
dan ku temuakn ketentraman it, lewat sela2 keheningan malam dengan mengingt-MU
Dan lewat jalan yg berliku serta berbatu ialah Jalan Dakwah Islam ini.

Bismillah... Mudahkan dn kuatkanlah hamba Ya Rabb, Bismillah

Tidak ada komentar:

Posting Komentar